Pengertian Labu dan Kandungan Gizi Per 100 Gram. Anda mungkin sudah tidak asing lagi dengan mendengar kata Labu atau yang biasa disebut Pumpkin dalam bahasa inggris. Biasanya orang Indonesia menjadikan labu sebagai sayuran, namun sekarang tidak hanya itu, ada juga yang membuat labu menjadi salad ataupun jus. Dibawah ini adalah penjelasan mengenai labu dan kandungan nutrisinya.
Pengertian Buah Labu
Labu adalah buah yang dihasilkan oleh sejumlah anggota suku labu-labuan (Cucurbitaceae). Buahnya dapat berukuran cukup besar dan berbentuk bulat atau memanjang. Tidak ada kriteria yang jelas mengenai pemanfaatannya namun di Indonesia sebagian menjadikan labu sebagai sayuran. Labu juga dapat dimakan segar atau diolah terlebih dahulu dan biasanya tidak dimakan sebagai lalapan.
Dibawah ini adalah beberapa jenis tumbuhan yang menghasilkan buah yang disebut labu :
- waluh Cucurbita moschata
- waluh C. pepo
- waluh C.
- waluh C. maxima
- labu air Lagenaria siceraria
- beligo Benincasa hispida
- belonceng
- labu siam Sechium edule
Tabel Kandungan Nutrisi Labu Per 100 Gram
Kalories 26 | ||||
Total Lemak 0.1 g | 0% | |||
Lemak Jenuh 0.1 g | 0% | |||
Lemak Tak Jenuh Ganda 0 g | ||||
Lemak Tak Jenuh Tunggal 0 g | ||||
Kolesterol 0 mg | 0% | |||
Sodium 1 mg | 0% | |||
Kalium 340 mg | 9% | |||
Total Karbohidrat 6 g | 2% | |||
Dietary fiber 0.5 g | 2% | |||
Gula 2.8 | ||||
Protein 1 g | 2% | |||
Vitamin A | 170% | Vitamin C | 15% | |
Kalsium | 2% | Besi | 4% | |
Vitamin D | 0% | Vitamin B-6 | 5% | |
Vitamin B-12 | 0% | Magnesium | 3% | |
* Nilai persen harian berdasarkan diet 2.000 kalori. Nilai harian anda mungkin lebih tinggi atau lebih rendah berdasarkan kebutuhan kalori anda. |
Sumber referensi :
http://id.wikipedia.org/wiki/Labu diakses tanggal 8 september 2014
Tabel kandungan nutrisi bersumber dari USDA
No comments:
Post a Comment